News Ticker
  • Tinggal Sebatang Kara, Seorang Nenek di Bojonegoro Ditemukan Meninggal di Rumahnya
  • Penambang Pasir yang Tenggelam di Sungai Bengawan Solo Bojonegoro Ditemukan Meninggal
  • Buka Lokakarya 7 Panen Hasil Belajar PGP, Bupati Blora Minta Guru Semakin Kreatif dan Inovatif
  • Seorang Penambang Pasir Tradisional di Bojonegoro Dilaporkan Tenggelam di Sungai Bengawan Solo
  • Tabrakan Motor dengan Truk Boks di Baureno, Bojonegoro, Seorang Pemotor Meninggal Dunia
  • Tim Satgas Saber Sampah DLH Blora Masifkan Gerakan Bersih Sampah
  • Tabrak Tiang Lampu PJU, Pemotor di Gayam, Bojonegoro Meninggal Dunia
  • Hadiri Halal Bilahal di Korwil Jepon, Bupati Blora Minta Guru Ikut Atasi Anak Tidak Sekolah
  • Pembangunan Jalan Randublatung-Getas, Blora Bakal Dilanjutkan
  • Jalur Randublatung-Getas, Blora Jadi Alternatif Pemudik
  • Sejumlah Tokoh Lintas Agama Ikut Berlebaran di Blora
  • Pertama Kali Digelar, Festival Thekthek di Blora Berlangsung Meriah
  • Lepas Mudik Gratis dari TMII, Bupati Blora Disambut Hangat Warga Perantau
  • Terjatuh dari Jembatan, Petani di Gondang, Bojonegoro Meninggal Dunia
  • Bupati Dorong Baznas Blora Berinovasi untuk Optimalkan Perolehan Zakat
  • Kirim Proposal ke Kemenpora, Bupati Blora Minta Bantuan Pembangunan Stadion
  • Ratusan Petugas Gabungan Siap Amankan Lebaran di Blora
  • Bupati Arief Rohman Usulkan Blora Jadi Kawasan Industri Jateng
  • Datangi Kementerian Perdagangan, Bupati Blora Dorong Percepatan Pembangunan Pasar Ngawen
  • Puluhan Orang Korban Arisan Bodong di Bojonegoro Laporkan Owner ke Polisi
  • Pemkab Blora dan Perhutani Sepakat Tandatagani Kerja Sama Penanggulangan Bencana
  • Tekan Inflasi Jelang Lebaran, PT Blora Patra Gas Gelar Pasar Sembako Murah
  • Ditinggal ke Sawah, Rumah Warga Gayam, Bojonegoro Hangus Terbakar, Kerugian Rp 250 Juta
  • Bupati Arief Berkomitmen Kawal Pembangunan Infrastruktur di Wilayah Cepu, Blora
Macbook Pro M1 Favorit Para Pelanggan

Macbook Pro M1 Favorit Para Pelanggan

Bojonegoro - Macbook Pro M1 adalah salah satu produk rilisan Apple berupa laptop, yang bisa dibawa kemana saja karena ringan. Produk ini adalah salah satu favorit para pelanggan karena spesifikasi yang dimilikinya. Bagi yang belum mengetahuinya, silakan simak ulasan di bawah ini.
 
 
1. Rincian Produk
 
Macbook Pro M1 memiliki dimensi produk 1,55 cm x 31,26 cm x 22,12 cm. Dengan bobot sebesar 2,2 kg menjadikan laptop ini cukup ringan ketika hendak dibawa ke mana saja.
 
Selain itu dengan pilihan warna silver dan space gray yang elegan akan membuatnya tampak berkelas. Selain itu, sistem operasi Mac OS juga menjadikannya lebih kebal terhadap ancaman virus, sehingga data-data Anda akan tetap aman.
 
 
2. Audio
 
Audio pada produk ini bisa dikatakan sangat baik, sebab memakai enam suara speaker yang stereo dan berjangkauan luas. Audio spasial sendiri menggunakan airpods berikut pelacakan dengan gerakan kepala dinamis (airpods generasi ke-tiga).
 
 
3. Layar
 
Layar para laptop ini adalah tipe Liquid-retina XDR. Yaitu penggabungan elemen LCD dan juga AMOLED.  Resolusi asli sebesar 3456 x 2234 pada 254 piksel per inci. Didukung dengan 1 miliar warna yang bisa dideteksi hingga membuat tampilan layar menjadi lebih berwarna dan akurat, selain itu juga telah menggunakan teknologi True Tone.
 
 
4. Memori
 
Memori produk ini yang dimaksud yaitu RAM (Random Access Memory) dan juga penyimpanan memori internal. Untuk RAM sendiri terdapat sebesar 16GB kapasitas, sedang penyimpanan internal dapat mencapai 512 GB SSD, tentunya dengan ukuran yang besar ini sudah cukup memuaskan untuk melakukan berbagai komputasi tanpa harus khawatir akan terjadi lagging.
 
 
5. Baterai dan Daya
 
Baterai pada produk ini cukup awet ketika digunakan, menurut klaim Apple, laptop ini dapat dipakai selama 21 jam dalam pemutaran film aplikasi Apple dan 14 jam saat mengakses web nirkabel. Tentunya dengan performa baterai yang awet ini membuat para pengguna makin betah dan nyaman saat menggunakannya.
Apalagi fitur pengisian daya cepat juga sudah diterapkan, yakni charge dengan kapasitas 140 W. Sehingga tidak perlu menunggu terlalu lama ketika mengisi daya, ini sebab baterai yang digunakan adalah Baterai lithium-polymer 100 watt.
 
 
6. Port
 
Sebagai produk laptop, tentunya juga harus memiliki port yang biasanya digunakan untuk kegiatan mentransfer data ke perangkat lain.
Port yang tersedia dalam Macbook Pro M1 ini antara lain: Port HDMI, Jek audio 3,5 mm, Port MagSafe 3, Slot Kartu SDXC, Tiga port Thunderbolt 4 (USB-C) yang biasanya digunakan pada dukungan display port serta pengisian daya. Untuk kecepatan sendiri Thunderbolt 4 dan USB 4 dapat mencapai 40GB/Hz.
 
 
7. Format pemutaran file
 
Bila menyimpan banyak data, tentunya ada file audio dan juga video yang biasa disimpan. Namun biasanya tidak semua gawai mendukung berbagai format. Untuk Macbook Pro M1 ini, format yang didukung adalah sebagai berikut, Video : H.264, HEVC, ProRes, HDR dengan HDR10, Dolby Vision, dan HLG dan Audio : MP3, AAC, FLAC, Apple Lossless, Dolby Atmos, Dolby Digital, dan Dolby Digital Plus.
 
 
8. Konektivitas Nirkabel
 
Untuk konektivitas tanpa kabel, laptop ini sudah mendukung dengan Bluetooth 5.0 dan WiFi 6 802.11ax yang bisa digunakan untuk transfer berbagai macam data.
 
 
9. Keyboard
 
Papan ketik yang disediakan oleh produk ini juga terbilang unik. Yakni Magic Keyboard dengan lampu latar, selain itu juga memiliki sensor cahaya sekitar. Dilengkapi pula dengan Trackpad Force Touch untuk keakuratan kontrol kursor serta dalam bal mendeteksi tekanan yang ada (misalnya, gambar yang sensitif pada tekanan).
 
Setelah mengetahui spesifikasi luar biasa dari produk laptop 16 inci ini, apakah Anda tertarik untuk membelinya? (adv/imm)
 
 
 
 
Editor: Imam Nurcahyo
Publisher: Imam Nurcahyo
 
Iklan EMCL
Berita Terkait

Videotorial

Masyarakat di Bojonegoro Rasakan Manfaat Pemasangan Lampu PJU

Masyarakat di Bojonegoro Rasakan Manfaat Pemasangan Lampu PJU

Pemerintah kabupaten (Pemkab) Bojonegoro melalui Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman, dan Cipta Karya (PKPCK) secara bertahap menambah jumlah lampu penerangan jalan ...

Opini

Pengangkatan dan Pemberhentian Perangkat Desa

Opini

Pengangkatan dan Pemberhentian Perangkat Desa

Perangkat Desa, adalah unsur penyelenggara pemerintahan desa yang bertugas membantu kepala desa atau yang disebut dengan nama lain dalam melaksanakan ...

Wisata

Menengok Wisata Petik Buah Semangka di Desa Bangsri, Kecamatan Jepon, Blora

Menengok Wisata Petik Buah Semangka di Desa Bangsri, Kecamatan Jepon, Blora

Blora Budi daya buah semangka di Desa Bangsri, Kecamatan Jepon, Kabupaten Blora, memasuki masa panen. Momen tersebut dikemas oleh pemerintah ...

1714041602.4098 at start, 1714041602.7601 at end, 0.35034108161926 sec elapsed