News Ticker
  • Tinggal Sebatang Kara, Seorang Nenek di Bojonegoro Ditemukan Meninggal di Rumahnya
  • Penambang Pasir yang Tenggelam di Sungai Bengawan Solo Bojonegoro Ditemukan Meninggal
  • Buka Lokakarya 7 Panen Hasil Belajar PGP, Bupati Blora Minta Guru Semakin Kreatif dan Inovatif
  • Seorang Penambang Pasir Tradisional di Bojonegoro Dilaporkan Tenggelam di Sungai Bengawan Solo
  • Tabrakan Motor dengan Truk Boks di Baureno, Bojonegoro, Seorang Pemotor Meninggal Dunia
  • Tim Satgas Saber Sampah DLH Blora Masifkan Gerakan Bersih Sampah
  • Tabrak Tiang Lampu PJU, Pemotor di Gayam, Bojonegoro Meninggal Dunia
  • Hadiri Halal Bilahal di Korwil Jepon, Bupati Blora Minta Guru Ikut Atasi Anak Tidak Sekolah
  • Pembangunan Jalan Randublatung-Getas, Blora Bakal Dilanjutkan
  • Jalur Randublatung-Getas, Blora Jadi Alternatif Pemudik
  • Sejumlah Tokoh Lintas Agama Ikut Berlebaran di Blora
  • Pertama Kali Digelar, Festival Thekthek di Blora Berlangsung Meriah
  • Lepas Mudik Gratis dari TMII, Bupati Blora Disambut Hangat Warga Perantau
  • Terjatuh dari Jembatan, Petani di Gondang, Bojonegoro Meninggal Dunia
  • Bupati Dorong Baznas Blora Berinovasi untuk Optimalkan Perolehan Zakat
  • Kirim Proposal ke Kemenpora, Bupati Blora Minta Bantuan Pembangunan Stadion
  • Ratusan Petugas Gabungan Siap Amankan Lebaran di Blora
  • Bupati Arief Rohman Usulkan Blora Jadi Kawasan Industri Jateng
  • Datangi Kementerian Perdagangan, Bupati Blora Dorong Percepatan Pembangunan Pasar Ngawen
  • Puluhan Orang Korban Arisan Bodong di Bojonegoro Laporkan Owner ke Polisi
  • Pemkab Blora dan Perhutani Sepakat Tandatagani Kerja Sama Penanggulangan Bencana
  • Tekan Inflasi Jelang Lebaran, PT Blora Patra Gas Gelar Pasar Sembako Murah
  • Ditinggal ke Sawah, Rumah Warga Gayam, Bojonegoro Hangus Terbakar, Kerugian Rp 250 Juta
  • Bupati Arief Berkomitmen Kawal Pembangunan Infrastruktur di Wilayah Cepu, Blora
Menabung 20 Tahun, Nenek Penjual Tempe di Blora Berangkat Haji

Menabung 20 Tahun, Nenek Penjual Tempe di Blora Berangkat Haji

Blora- Seorang perempuan lanjut usia warga Dusun Semengko, Desa Klopoduwur, Kecamatan Banjarejo, Kabupaten Blora Suyati (88) yang berpfofesi sebagai pedangan tempe di Kabupaten Blora akhirnya berangkat haji tahun ini. Raut senang terlihat dari wajah Suyati saat ditemui wartawan media ini.

Suyati merupakan calon haji yang berprofesi pedagang tempe.Setelah menabung selama 20 tahun, Suyati akhirnya akan berangkat haji pada 20 Juni mendatang. Suyati mengaku senang setelah ikhtiar untuk bisa berangkat haji ke tanah suci akhirnya terwujud pada tahun ini.

Setelah menabung selama 20 tahun, Suyati akhirnya akan berangkat haji pada 20 Juni mendatang.

"Alhamdulillah sangat senang sekali bisa berangkat haji tahun ini di usia 88 tahun,dimana usia ini mendapat panggilan prioritas lansia untuk menunaikan ibadah haji," jelas Suyati, Selasa (23/05/2023).

Dalam kesehariannya Mbah Suyati mengaku berjualan tempe di pasar Desa Badong,kecamatan Banjarejo. untuk bisa berangkat haji, ia mengaku menabung selama 20 tahun dengan menyisihkan sedikit sedikit hasil jualan tempe.

"Sangat bersyukur sekali bisa berangkat haji tahun ini. Saat ini hanya berdoa agar selalu diberi kesehatan untuk bisa menjalankan ibadah haji ke tanah suci," tuturnya.

Sementara itu, Siti Mutiah Keluarga Calon Jemaah haji mengaku senang karena neneknya bisa berangkat haji tahun ini.

"Awalnya khawatir,tapi senang juga bisa berangkat haji ini, khawatirnya karena nenek sudah tua,tapi tetap Alhamdulillah karena kondisinya sehat," ucapnya.

Pada tahun ini jumlah jemaah calon haji di kabupaten blora mencapai 612 orang. sementara kuota jemaah lansia sebanyak 20 orang sedangkan yang berangkat hanya 9 orang. (Teg/toh)

Reporter: Priyo, S Pd

Editor: Mohamad Tohir

 

Iklan EMCL
Berita Terkait

Videotorial

Masyarakat di Bojonegoro Rasakan Manfaat Pemasangan Lampu PJU

Masyarakat di Bojonegoro Rasakan Manfaat Pemasangan Lampu PJU

Pemerintah kabupaten (Pemkab) Bojonegoro melalui Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman, dan Cipta Karya (PKPCK) secara bertahap menambah jumlah lampu penerangan jalan ...

Opini

Pengangkatan dan Pemberhentian Perangkat Desa

Opini

Pengangkatan dan Pemberhentian Perangkat Desa

Perangkat Desa, adalah unsur penyelenggara pemerintahan desa yang bertugas membantu kepala desa atau yang disebut dengan nama lain dalam melaksanakan ...

Wisata

Menengok Wisata Petik Buah Semangka di Desa Bangsri, Kecamatan Jepon, Blora

Menengok Wisata Petik Buah Semangka di Desa Bangsri, Kecamatan Jepon, Blora

Blora Budi daya buah semangka di Desa Bangsri, Kecamatan Jepon, Kabupaten Blora, memasuki masa panen. Momen tersebut dikemas oleh pemerintah ...

1714003836.8992 at start, 1714003837.1712 at end, 0.27198719978333 sec elapsed